Search
Close this search box.

saverembang

Memperluas Aksi Solidaritas #saverembang

Memperluas Aksi Solidaritas #saverembang

Senin, 16 Juni 2014 pagi, PT Semen Indonesia (PT. SI) di Rembang menggelar Doa Persiapan Pembangunan Pabrik Semen di tapak pabrik. Warga sekitar tapak pabrik semen dan wilayah kerja tambang karst PT SI menengarai kegiatan ini sesungguhnya hanyalah topeng dari prosesi peletakan batu pertama sebagai simbol akan diteruskannya rencana pembangunan pabrik.

Solidarity to #SaveRembang

A government plan to build a quarry and cement factory in Central Java was challenged by local farmers. A brutal armed forces response soon unleashed.